Futsal | Info hobby


Hai gan sekarang saya akan membuat artikel tentang Futsal, futsal adalah olahraga seperti sepakbola tetapi banyak perbedaanya. olahraga ini mempunyai ukuran lapanglebih kecil dari ukuran lapang sepakbola, dan juga lapang futsal biasanya di lakukan di lapang tertutup dan bagian bawah lapang biasanya dari tembok atau sekarang sudah lebih canggih lagi di lapisi oleh rumput sintetis, bila ingin lebih lengkapnya kalian bisa baca wikipedia.

Futsal biasanya di mainkan dalam satu tim berjumlah 5 orang termasuk sudah termasuk kiper, jumlah pemain cadangan 7, jumlah wasit 2 tanpa hakim garis. bola yang di pakai jelas lebih kecik daripada ukuran bola yang di pakai dalam permainan sepak bola. 

lama pertandingan futsal  Lama normal: 2x20 menit dan waktu istirahat 10 menit, Lama perpanjangan waktu: 2x5 menit dan bila skor masih imbang di adakan adu pinalti dengan jatah menendang 5 kali dalam satu tim.


Piala Dunia Futsal FIFA, 1989 (di Rotterdam, Belanda): dimenangkan Brasil. 1992 (di Hong Kong): dimenangkan Brasil. 1996 (di Barcelona, Spanyol): dimenangkan Brasil. 2000 (di Guatemala): dimenangkan Spanyol. 2004 (di Taiwan): dimenangkan Spanyol. 2008 (di Brasil): dimenangkan Brasil. 2012 (di Thailand): dimenangkan Brasil.

Semoga Bermanfaat

0 Response to "Futsal | Info hobby"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Artikel Populer